Meski banyak pengguna Instagram mencari cara menyimpan video IG dengan music, namun ternyata masih banyak juga yang belum memahami keungulan dari fitur ini. Semakin bagus story yang dibuat sudah pasti akan menarik pengguna lain mengikuti akun IG Anda. Selain itu, lama kelamaan jumlah followermu juga pastinya akan bertambah.
IG dengan follower banyak akan didukung oleh kreatifnya pengguna IG dalam memposting story. Dengan begitu secara otomatis akan muncul interaksi berkelanjutan untuk menanggapi bisnis, produk atau layanan yang Anda bagikan tersebut.
Lalu apa saja keunggulan memanfaatkan story IG selama ini, inilah beberapa hal yang tentunya bisa menjamin followermu semakin bertambah.
Keunggulan Story IG Untuk Manambah Jumlah Follower
Dengan menambahkan langkah dan cara menyimpan video IG dengan music sudah pasti hal ini ditentukan oleh seberapa menariknya postingan yang sudah Anda unggah melalui story IG tersebut. Inilah beberapa keunggulan IG Story.
Sangat Menarik dan Interaktif
Selama ini pengguna IG selalu mengacu story lebih dulu baru mencari siapa pemilik akunnya. Dengan postingan IG story yang hanya bisa dilihat 24 jam ini, audien akan semakin tertarik mencari tahu siapa pemilik akun yang menarik itu.
Selain itu lama kelamaan dalam setiap postingannya akan muncul interaksi antar pemakai akun IG lainnya.
Menjamin Engagement
Kebanyakan cara menyimpan video IG dengan music akan dipengaruhi oleh hal menarik yang mereka temukan dalam sebuah akun IG.
Dengan seringnya story maka lama kelamaan akan terbangun kedekatan antar pemilik akun IG. Sehingga hal ini juga akan meningkatkan engagement serta komunikasi bahkan interaksi kedepannya.
Penasaran Audien
Jika dilihat dari penggunaannya, ternyata story IG juga bisa digunakan untuk media promosi. Hal ini akan memberikan kesan jika bisnis Anda akan berkelanjutan. Tentunya hal ini akan membuat audiens semakin tertarik dan mengikuti setiap postingan Anda.
Bisa Menampilkan Hastag
Penggunaan IG story juga bisa dijadikan sebuah strategi dalam mempromosikan barang. Apalagi hastag yang dikaitkan dalam setiap postingan. Hal ini akan membuat para pengguna bisa menerima atau membaca semua postingan yang sudah Anda buat. Hastag akan membantu pengguna lain mudah dalam menemukan akun IG Anda.
Audien Mudah Dikenali
Adanya fitur Question and Answers memberikan kemudahan untuk mengenali setiap audien. Sehingga bukan hanya produk saja yang bisa dikenali pengguna lain, follower semakin lama juga akan bertambah dengan beberapa produk yang sudah Anda perkenalkan.
Akhir Kata
Pelajari cara menyimpan video IG dengan music dan temukan keunggulan dari IG story diatas. Maka dijamin bukan hanya produk Anda saja yang semakin dikenali, follower akan otomatis juga bertambah seiring banyaknya story yang sudah Anda bagikan di akun IG tersebut.